A Analisis Modal Intelektual, Kebijakan Dividen Dan Struktur Modal Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Return Saham Sebagai Variabel Moderasi Pada Sektor Finansial Di Bursa Efek Indonesia -

Main Article Content

Abdurohim
Riana Susanti
Ja'far Amir

Abstract

. Penelitian kausal komparatif ini menganalisa laporan keuangan 105 perusahaan yang diterbitkan di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2020-2022. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah beberapa faktor non fundamental yaitu modal intelektual (????AIC )dan faktor fundamental dari kinerja keuangan yaitu debt of equity (DER) dan dividen payout ratio (DPR) sebagai variable independent dan nilai perusahaan yang diproksikan oleh price to book ratio (PBV) sebagai variable dependen dengan return saham sebagai variable moderatingya. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa modal intelektual (???????????????? ), kebijakan dividen (DPR) dan struktur modal (DER) berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan (PBV) secara simultan atau secara bersama-sama, modal intelektual (???????????????? ) berpengaruh negatif terhadap nilai perusahaan (PBV). kebijakan dividen (DPR) berpengaruh negatif terhadap nilai perusahaan (PBV), struktur modal (DER) berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan (PBV) dan return saham tidak memperkuat hubungan antara modal intelektual (???????????????? ), kebijakan deviden (DPR) dan struktur modal (DER) terhadap nilai perusahaan (PBV)

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Abdurohim, A., Susanti, R., & Amir, J. (2025). A Analisis Modal Intelektual, Kebijakan Dividen Dan Struktur Modal Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Return Saham Sebagai Variabel Moderasi Pada Sektor Finansial Di Bursa Efek Indonesia: -. Indo-Fintech Intellectuals: Journal of Economics and Business, 4(6), 3757–3772. https://doi.org/10.54373/ifijeb.v4i6.2746
Section
Articles
Author Biographies

Abdurohim, Universitas IPWIJA

Magister Management

Riana Susanti, Universitas IPWIJA

Lecturer of Magister Management

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.